Rabu, 25 Desember 2019

RPP Mapel IPA Kelas 8 Semester 1

Assalamu'alaikum warahmatullahiwabarakatu,
Pada Jenjang SMP pelajaran IPA yang dikenal dengan IPA Terpadu adalah pelajaran yang menggabungkan 3 jenis mata pelajaran yaitu Fisika, Biologi dan Kimia. Dalam satu KD terdapat minimal maksimal 2 mata pelajaran. Kali ini saya akan membahas materi Zat aditif dan zat adiktif, materi ini terdapat dikelas 8 semester 1. Materi ini sangat penting dizaman sekaran, dimana berbagai jenis gangguan untuk menghancurkan generasi muda sudah beredar dimana-mana khusunya Narkotika dan NAPZA. Untuk itu perlu pemantapan materi ini kepada siswa, insya Allah RPP ini membantu bapak/ibu guru yang membutuhkannya. RPP ini dilengkapi dengan LKPD. RPP ini kami buat pada pelaksanaan PPG di FMIPA UNM. Semoga RPP ini bermanfaat.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar